Lukisan Makhluk Cryptid Tertua Ditemukan Di Gua Sulawesi
[Sains Box] Lukisan Makhluk Cryptid Tertua Ditemukan Di Gua Sulawesi
Lukisan gua sejak 44.000 tahun yang lalu telah menunjukkan penggambaran makhluk supernatural yang paling awal diketahui. Makhluk mistis telah menjadi bagian penting dari budaya manusia selama ribuan tahun dan contoh yang baru ditemukan ini dianggap sebagai yang tertua.
Terletak di sebuah gua di pulau Sulawesi, Indonesia, gambar yang berusia 44.000 tahun ini menggambarkan makhluk yang dikenal sebagai therianthrope, yaitu hibrida yang merupakan setengah manusia dan setengah lagi hewan.
Baca Juga:
Ditemukan oleh paleontolog asal Griffith University di Australia yang telah mengukur usia penanggalan karya seni tertua itu dengan peluruhan radioaktif uranium dalam deposit mineral di dinding gua.
"Gambar-gambar dari therianthropes di [situs seni cadas] Leang Bulu 'Sipong 4 ini juga dapat mewakili bukti paling awal bagi kemampuan kita untuk memahami hal-hal yang tidak ada di dunia alami, sebuah konsep dasar yang menopang agama modern," kata pemimpin studi tersebut, Maxime Aubert.
Lukisan gua berumur 44.000 tahun
Situs penemuan lukisan gua berumur 44.000 tahun --------
Sebelumnya, penggambaran therianthrope tertua yang diketahui adalah 'Manusia Singa' Jerman berusia 40.000 tahun.
"Semua komponen utama dari budaya artistik yang sangat maju hadir di Sulawesi sejak 44.000 tahun yang lalu, termasuk seni figuratif, adegan, dan tanaman," kata Aubert.
Lukisan gua 44.000 tahun yang fantastis ini telah membuktikan bahwa kita percaya pada makhluk cryptid setidaknya selama itu.
Yuk intip video eksplorasi gua tersebut.
Video Lukisan Gua Berumur 44.000 Tahun
*******
Lukisan gua sejak 44.000 tahun yang lalu telah menunjukkan penggambaran makhluk supernatural yang paling awal diketahui. Makhluk mistis telah menjadi bagian penting dari budaya manusia selama ribuan tahun dan contoh yang baru ditemukan ini dianggap sebagai yang tertua.
Terletak di sebuah gua di pulau Sulawesi, Indonesia, gambar yang berusia 44.000 tahun ini menggambarkan makhluk yang dikenal sebagai therianthrope, yaitu hibrida yang merupakan setengah manusia dan setengah lagi hewan.
Baca Juga:
Ditemukan oleh paleontolog asal Griffith University di Australia yang telah mengukur usia penanggalan karya seni tertua itu dengan peluruhan radioaktif uranium dalam deposit mineral di dinding gua.
"Gambar-gambar dari therianthropes di [situs seni cadas] Leang Bulu 'Sipong 4 ini juga dapat mewakili bukti paling awal bagi kemampuan kita untuk memahami hal-hal yang tidak ada di dunia alami, sebuah konsep dasar yang menopang agama modern," kata pemimpin studi tersebut, Maxime Aubert.
Sebelumnya, penggambaran therianthrope tertua yang diketahui adalah 'Manusia Singa' Jerman berusia 40.000 tahun.
"Semua komponen utama dari budaya artistik yang sangat maju hadir di Sulawesi sejak 44.000 tahun yang lalu, termasuk seni figuratif, adegan, dan tanaman," kata Aubert.
Lukisan gua 44.000 tahun yang fantastis ini telah membuktikan bahwa kita percaya pada makhluk cryptid setidaknya selama itu.
Yuk intip video eksplorasi gua tersebut.
(syfy)
Comments
Post a Comment